Sifat asam yang dapat menyebabkan karat memang menggagu, namun kita harus mengetahui larutan asam yang dapat membuat logam berkarat, yaitu :
-Asam Asetat atau asam cuka
-Asam Sulfat
-Asam Klorida
-Asam Fosfat
-Asam Laktat
-Asam Nitrat
-Asam Benzoat
-Asam Formiat
-Asam Tartrat
Dalam kehidupan sehari-hari asam atau larutan asam digunakan secara luas. Asam asetat banyak digunakan sebagai cuka makanan seperti pada bakso, asam sulfat digunakan sebagai larutan elektrolit pada sel aki (accumulator), asam benzoat banyak digunakan pada industri makanan sebagai bahan pengawet.
Karat dapat mudah diatasi dengan Rust Bullet. Rust Bullet adalah cat pelapis anti karat dan juga berfungsi untuk mengatasi karat yang mengganggu dan merugikan